Rabu, 11 Juni 2014

Help Users Recognize, Diagnose, and Recover from Errors - www.satubaju.com

Help users recognize, diagnose and recover from errors adalah mengenai pesan kesalahan harus dinyatakan dalam bahasa yang sederhana dan konstruktif memberikan menyarankan solusi.

Ringkasan Masalah
Ketika pengguna masuk ke tas belanja dalam halaman tersebut terdapat pilihan untu mengisi kode voucher. Apabila pengguna memasukkan kode voucher salah, akan muncul peringatan salah tetapi hanya beberapa detik dan tetap berada di halaman yang sama. Hal itu membuat pengguna yang tidak teliti akan kebingungan dengan yang terjadi dalam web tersebut, karena penempatan peringatan juga kecil. Berikut tampilan peringatan:



Rekomendasi Perbaikan
Sebaiknya peringatan "kode salah" jangan hanya sebentar, berikan dalam bentuk message box/alert sehingga pengguna bisa tahu apa yang terjadi.

Severity Rating
Untuk permasalahan ini, severity ratingnya adalah 3 (Permasalahan Mayor, prioritas tinggi/high priority).
____________________________________________________ 

1 komentar:

  1. -G64134011-
    sebaiknya pesan alert terus muncul sampai user selesai memperbaiki kesalahan,
    kalo udah bener langsung ijo deh warnanya....

    BalasHapus